Surabaya – 28-31 Agustus 2023, Halo, rekan-rekan Alumni Unesa, Direktorat Kemahasiswaan dan Alumni melalui tim Tracer Study Universitas melakukan Sosialisasi Tracer Study pada Yudisium 107 di Fakultas Selingkung Unesa, kegiatan sosialisasi diharapkan dapat memberikan informasi dan wawasan para Alumni terkait pentingnya penelusuran alumni. Tetap terhubung dengan kami melalui akun resmi Tracer Study Universitas Negeri Surabaya @tracerstudy.unesa. Yuk, lakukan pengisian Tracer Study untuk membantu Unesa lebih baik lagi. #StayConnected (acs)